Rabu, 25 November 2015

BAHASA INDONESIA KELAS V SEMESTER I


 BAHASA INDONESIA SEMESTER I KELAS V


1. Orang yang menjawab pertanyaan saat wawancara disebut . . . Narasumber.
2. Peristiwa yang dialami dalam kehidupan sehari-hari disebut . . Pengalaman.
3. Petugas Pariwisata yang bertugas memberi petunjuk disebut . . . . Pemandu Wisata.
4. Tanya jawab dengan seseorang untuk mengetahui informasi disebut . . . Wawancara.
5. Sebelum mengarang sebaiknya kita menyusun . . . Kerangka karangan.
6. Pencipta lagu disebut . . . . Musisi.
7. Sinetron singkatan dari . . . . Sinema Elektronik.
8. Orang yang memberi pertanyaan dalam wawancara disebut . . . . Pewawancara.
9. Pemain film wanita disebut . . .  Aktris.
10. Menyanyi dilakukan 3 orang disebut . . . Trio.
11. Cerita rakyar/ dongeng tentang binatang disebut . .  . Fabel.
12. Gambar seri yang diacak harus disusun secara . . . Urut/Berurutan.
13. Ludro kesenian dari. . . .  Jawa Timur.
14. Bagaimana bahasa yang digunakan dalam menyampaikan tanggapan? Sopan,tidak menyinggung, dipahami orang yang menanggapi.
15. Tuliskan 5 tempat hiburan ! Taman KB, Taman Kartun, Museum Ronggowarsito, Bonbin Mangkang,SimpangLima.
16. Buatlah tanggpan tentang Dedi lebih suka menonton televisi daripada mengerjakan PR.                      Sebaiknya Dedi mengurangi menonton televisi.
17. Tuliskan 5 ciri bahasa pengumuman! Singkat,padat,jelas,komunikatif,mudah dipahami.

Lengakapi awal tengah akhir cerita.

Winda, Yuniar, Sari dan Caca sudah siap. Mereka mengenakan pakaian tari pendet. Mereka duduk bersama di kursi yang tersedia di untuk mengantri tarian pendet . winda dan teman-temannya mendapat nomer urut ke empat untuk tampil pentas. sambil menunggu panggilan mereka berlatih dahulu. Setelah dipanggil oleh pembawa acara mereka naik ke panggung secara tertib. Winda dan Yuniar di depan, sedangkan Sari dan Caca dibelakang. Mereka tampak ceria dan cantik. Musik gamelan Bali mulai mengalun mengiringi gerak tarian. Para penonton bertepuk tangan dan bersorak-sorai, sementara petugas dokumentasi sibuk memotret mereka ketika menari dipanggung pentas. Winda dan teman-temannya puas dan bangga. Mereka lega karena sudah membawakan tari pendet dengan baik. Apalagi sambutan yang diberikan penonton sangat meriah. Mereka kagum pada penonton. Mereka disambut dengan gembira dengan teman-teman yang mengalami. Ada yang memeluk dengan erat mereka berempat dinilai sebagai penari pendet yang terbaik.

A.
1. Rina pergi ke pantai/laut untuk melihat matahari terbit.
2. Mereka membuat terasering didaerah pegunungan.
3. Warga Tegal Sari melaksanakan kerjabakti membuat pos ronda.
4. Roni membaca buku di perpustakaan sekolah.
5. Mereka bermain sepakbola di lapangan.
B.
1. Disebut apakah rangkaian peristiwa yang terjadi dalam cerita? Alur 
2. Kakak sudah makan garam dalam kegiatan berkemah. Apa arti istilah"makan garam"? Berpengalaman .
3. Toni dan Tino bermain di tanah lapang.Manakah keterangan pada kalimat tersebut ? Di tanah lapang
4. Apa yang ditulis setelah melakukan suatu kunjungan ? Membuat laporan kunjungan
5. Disebut apakah kegiatan yang dilakukan untuk menjaga kesehatan yang dilakukan dengan menggerakkan badan ? Olahraga
C.
1. Mona bermain setelah selesai mengerjakan PR.
2. Bu Nita terlambat tiba sekolah karena jalanan macet.
3. Murid-murid pulang lebih awal karena guru-guru akan rapat.
4. Niko dan Rio suka berolahraga.
5. Wina ingin pergi kerumah Nia tetapi Nia tidak ada di rumah.



1. Menulis surat undangan harus dengan . . . .baik,benar,tidak salah alamat yang dituju, jelas.
2. Legenda Rawa Pening cerita rakyat dari provinsi ..... Jawa Tengah.
3. Karanga yang terkait bait, rima, irama disebut . . . . Puisi.
4. Berita yang ditujukan untuk orang banyak/ umum disebut . . . Pengumuman.
5. Tempat terjadinya suatu peristiwa  dalam sebuah cerita disebut . . . Latar/Setting/Plot.
6. Perpindahan penduduk dari desa ke kota disebut . . . Urbanisasi.
7. Rencana yang memuat garis besar dari suatu karangan disebut  Kerangka karangan.
8. Puisi ditulis dala bentuk . . . . . .Bait.
9. 2 Masalah kependudukan di Indonesia , yaitu  . . . .
   a) Permasalahan Kuantitas : jumlah penduduk, pertumbuhan penduduk, kepadatan penduduk dan susunan  penduduk.
   b) Permasalahan Kualitas : tingkat pendidikan, kesehatan, tingkat penghasilan/pendapatan.
10. Apa yang dimaksud Demografi ? Demografi adalah ilmu yang mempelajari dinamika kependudukan manusia.( Meliputi di dalam ukuran, struktur, dan distribusi penduduk, serta bagaimana jumlah penduduk berubah setiap waktu akibat kelahiran, kematian, migrasi, serta penuaan ).
11. Orang yang berttransmigrasi disebut . . . . Transmigran.
12. Cerita masyarakat dari mulut ke mulut disebut . . . .Cerita rakyat.
13 Cerita yang tokonya binatang disebut . . . Fabel.
14. Lahan pertaniannya luas. Sinonim Lahan adalah . . . . Tanah.
15. Ia datang tanpa ibunya. Artinya . . . Tidak bersama ibunya/ tidak dengan ibunya.
16. . . . . . kehidupan bapak itu ditempat transmigrasi ? Kata tanya yang tepat yaitu . . . . Bagaimana.
17. . . . . program pemerintah penduduk. KB
18. Agar dapat menangkap penjelasan. . .  baik.  Menyimak , memperhatikan.




1. Sebelum melakukan wawancara kamu lebih dahulu mempersiapkan . . . . Daftar Pertanyaan.
2. Tujuan dari mempersipakan daftar pertanyaan agar mempermudah . . . . . proses wawancara.
3. Ciri pertanyaan yang baik adalah . . . . singkat dan jelas, menginspirasi jawaban, memiliki fokus.
4. Dalam membuat daftar pertanyaan gunakanlah beberapa kata penting seperti . . . . Bagaimana/Apakah.
5. Empat hal yang harus diperhatikan dalam membuat daftar pertanyaan . . . .
   a) Pertanyaan sesuai dengan isi wawancara
   b) Pertanyaan tidak menyinggung narasumber.
   c) Pertanyaan tidak berlebihan/seperlunya.
   d) Pertanyaan tepat/sesuai.
6. Teks percakapan bisa menggunakan dua orang atau lebih pelaku.
7. Gagasan Utama dari sebuah teks disebut . . . . Tema.
8. Puisi memilik bahasa yang . . . . menarik.
9. Bahasa puisi biasanya memiliki diksi.
10. Yang harus diperhatikan dalam membaca puisi adalah . . . . sajak, rima, dan irama.
11. Lafal adalah . . . cara pengucapan bunyi bahasa.
12. Intonasi adalah .  . . naik turunnya lagu kalimat.
13. Pemenggalan/Jeda adalah . . . perhentian lagu kalimat.
14. Laporan dibuat berdasarkan  . . . hasil pengamatan.
15. Laporan Pengamatan adalah . . . . paparan peristiwa atau keadaan berdasarkan fakta kenyataan yang ditangkap oleh pengamat.
16.Laporan dikatakan baik jikamemenuhi 5 hal. Sebutkan !
    a) Laporan jelas dan dapat dipahami
    b) Isi laporan disusun secara sistematis.
    c) Bahasa laporan jelas, tidak berbelit-belit.
   d) isi laporan jelas dan dapat dibuktikan kebenarannya.
17. Laporan harus memuat tempat  . . . .
    a) hal yang diamati
    b) Waktu pengamatan
    c) Hasil Pengamatan
    d) Waktu

Selasa, 10 November 2015

Latian Soal Mat Kelas 5



Soal Ulangan Akhir Semester  1

                      
A.   Ayo, pilihlah jawaban yang benar!

1.    Hasil dari (12 x 16) x 20 adalah ….
            A.  3.480                    C.  3.820
            B.  3.840                    D.  3.842                                                       
           
2.    120 x (16 + 24) hasilnya ….
A.   4.800                               C. 1.944                                
B.   2.880                               D. 160                                   

3.    15 x (175 – 75) = (15 x n) – (15 x 75), n adalah ….
A.   15                                     C. 75                                      
B.   175                                  D. 100                                   

4.    Pembulatan bilangan 835 ke ratusan terdekat ….
A.   800                                  C. 840                                               
B.   740                                  D. 700                                               

5.    Hasil penaksiran dari 542 + 275 adalah ….
A.   810                                  C. 817                                   
B.   830                                  D. 800

6.    Bilangan prima dari 10 sampai 20 adalah ….
A.   11, 13, 17                        C. 13, 14, 19                         
B.   13, 15, 17,                       D. 12, 14, 16             

7.    Faktorisasi prima dari bilangan 12 adalah ….
A.   2 x 2 x 2                             C. 2 x 2x 3                
B.   2 x 3 x 3                             D. 3 x 3 x 3
                               
8.     KPK dari pasangan bilangan 6 dan 8 adalah ….
A.   14                                     C. 48                                                  
B.   24                                     D. 42                                      

9.     Faktor perkalian dari bilangan 8 adalah ….
A.   1, 2, 4, 6                          C. 1, 2, 4, 8   
B.   1, 2, 3, 6                          D. 1, 2, 3
                
10.  FPB dari pasangan bilangan 24 dan 32 adalah ….
A.   4                                       C. 6                            
B.   8                                       D. 10









                                        

B.   Ayo, isilah titik-titik di bawah ini!

  1. 9.645 jika dibulatkan ke ratusan terdekat menjadi . . . . 9600
  2. Akar dari 1.296 = . . . .36
  3. Faktorisasi prima dari bilangan 42 adalah …2x3x7
  4. Faktorisasi prima dari bilangan 72 adalah …2 pangkat 3 x 3 pangkat 2
  5. KPK dan FPB dari bilangan 36 dan 48 adalah ...144 dan 12
  6. KPK dan FPB dari bilangan 48 dan 60 adalah ...240 dan
  7. Jika saat ini pukul 21.35. Enam jam 20 menit kemudian pukul . . . .21.55
  8. Sekarang pukul 05.30. Tujuh jam 45 menit yang lalu pukul . . . .
  9. Pukul 08.40 + 5 jam 25 menit = . . . . 14.05
  10. Jarak 420 km ditempuh sebuah mobil dengan waktu 6 jam. Kecepatan mobil tersebut adalah ....70km/jam